Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 22
 
 
 
Dokter Yeni Dwi Putri Anton Dilantik Menjadi Ketua TP PKK Rohul

Riauterkini-PEKANBARU-Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Riau, Henny Sasmita Wahid resmi melantik 10 Ketua TP PKK serta Ketua Pembina Posyandu kabupaten/kota di Provinsi Riau. Kegiatan ini diselenggarakan di Gedung Daerah Balai Serindit, Kota Pekanbaru, Sabtu (1/3/2025).



Pelantikan ini dihadiri oleh Gubernur Riau, Abdul Wahid dan Sekda Provinsi Riau, Taufik OH. Serta tampak hadir pula bupati dan wakil bupati serta wali kota dan wakil wali kota se-Provinsi Riau.

Sebagai Ketua TP PKK dan Ketua Pembina Posyandu Kabupaten Rokan Hulu dr. Yeni Dwi Putri Anton yang dimana pelantikan ini sesuai dengan keputusan Ketua TP PKK Provinsi Riau nomor 01/PKK Provinsi Riau tahun 2025 tanggal 28 Februari 2025.

Kemudian, sesuai dengan surat keputusan Ketua Pembina Posyandu Provinsi Riau nomor 01/posyandu provinsi/2/2025 tanggal 28 Februari tahun 2025.

Ketua TP PKK Riau meyakini bahwa Ketua TP PKK kabupaten/kota sekaligus Ketua Pembina Posyandu kabupaten/kota dapat menunaikan tanggungjawabnya dengan maksimal sehingga diharapkan dapat mewujudkan pemberdayaan dan kesejahteraan keluarga.

"Saya percaya bahwa ketua TP PKK akan melaksanakan tugas dan kewajibannya dengan sebaik-baiknya. Disertai penuh rasa tanggungjawab sesuai dengan yang dipercayakan untuk meningkatkan peran serta PKK dalam mewujudkan pemberdayaan dan kesejahteraan keluarga," ujarnya.

Gubernur Riau Abdul Wahid menyampaikan akan mendorong TP PKK di Provinsi Riau untuk menuntaskan tanggungjawab sosialnya kepada masyarakat. Seperti kerja-kerja dalam penurunan prevalensi stunting, mengatasi gizi buruk, dan mengatasi anak putus sekolah.

"Ini kita harapkan bagaimana stunting dapat menurun, mengatasi gizi buruk, mengatasi putus sekolah,"

"Bagaimana ke depan kita tekan, karena angka rata-rata lama sekolah ini menjadi penting untuk mengukur indeks pembangunan manusia," lanjut wahid menyampaikan.

Gubernur Riau Abdul Wahid juga menyampaikan PKK merupakan tulang punggung dalam menggerakkan kesejahteraan bagi keluarga, terutama di desa-desa.

"Menurut saya posyandu juga memiliki peran yang krusial dalam memberikan kepastian bahwa anak-anak di Provinsi Riau memiliki kondisi kesehatan yang baik." pungkas wahid. ***(Adv Khusus)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Senin, 17 Nopember 2025

Ketua DPRD Riau Kaderismanto Hadiri Apel Pasukan Operasi Zebra Lancang Kuning 2025

Ketua DPRD Provinsi Riau, Kaderismanto, Hadiri Apel Pasukan Operasi Zebra Lancang Kuning 2025

Galeri
Minggu, 16 Nopember 2025

Bapemperda DPRD Riau Matangkan Data RTRW Sebelum Konsultasi ke KLHK

Bapemperda DPRD Riau Matangkan Data RTRW Sebelum Konsultasi ke KLHK. Berikut galeri fotonya.

Advertorial
Senin, 17 Nopember 2025

Bupati Inhil Resmi Tutup Festival Hadroh Al Banjari Tingkat Provinsi Riau 2025

Bupati Inhil Resmi Tutup Festival Hadroh Al Banjari Tingkat Provinsi Riau 2025.

Advertorial
Minggu, 16 Nopember 2025

Wakil Ketua DPRD Riau Hadiri Launching Gernas Kumpul Bersama Keluarga Peringati Hari Ayah Nasional

Wakil Ketua DPRD Riau Hadiri Launching Gernas Kumpul Bersama Keluarga Peringati Hari Ayah Nasional

Galeri
Jumat, 24 Oktober 2025

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan.

Advertorial
Kamis, 13 Nopember 2025

Komisi III DPRD Provinsi Riau Kunker ke Kantor Perwakilan BI Provinsi Riau

Komisi III DPRD Provinsi Riau Lakukan Kunjungan Kerja ke Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Riau.

Berita Lainnya

Minggu, 16 Nopember 2025

Gelar Razia Pekat, Satpol PP Temukan Pasangan Muda-mudi Belum Menikah dalam Kamar


Minggu, 16 Nopember 2025

Air Drainase Meluap, Basement Masjid Islamic Center Pasir Pengaraian Terendam Banjir


Minggu, 16 Nopember 2025

Wakil Ketua DPRD Riau Hadiri Launching Gernas Kumpul Bersama Keluarga Peringati Hari Ayah Nasional


Minggu, 16 Nopember 2025

Minggu Produktif Polsek Ukui: Ibadah Kasih, Patroli Pasar, dan Keamanan Rumah Ibadah


Minggu, 16 Nopember 2025

Julang Budaya Siak 2025 Dibuka, Bupati Afni: Ruh Kemelayuan Riau Ada di Tanah Kita, Negeri Istana Siak


Minggu, 16 Nopember 2025

Bupati H. Herman Lepas Pawai Ta’aruf Milad ke-113 Muhammadiyah di Tembilahan


Minggu, 16 Nopember 2025

Polsek Tanah Putih Gelar Patroli dan Pengecekan Gereja Pastikan Keamanan Ibadah Minggu


Minggu, 16 Nopember 2025

Silaturahmi Musisi Inhil 2025, Satu Nada Beribu Cerita Jadi Inspirasi Kreatifitas Kaum Muda


Sabtu, 15 Nopember 2025

Wako Agung Nugroho Diskusi Pembangunan Kota Bersama Mantan PM Singapura Goh Chok Tong


Sabtu, 15 Nopember 2025

Dilantik September 2025, Gaji 764 PPPK Inhu Dibayar Pekan Depan


Sabtu, 15 Nopember 2025

4 Pengedar Sabu di Pangkalan Kuras Diringkus, Polisi Temukan Bukti 14 Paket


Sabtu, 15 Nopember 2025

Lanjutkan Tradisi Baik, Situs Berita Riauterkini Bagikan Sembako di HUT ke-22


Sabtu, 15 Nopember 2025

Polsek Tanah Putih Gelar KRYD di Sejumlah Titik Rawan untuk Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif


Sabtu, 15 Nopember 2025

Kamtibmas Aman, Polsek Ukui Lakukan Patroli dan Sosialisasi ke Warga


Sabtu, 15 Nopember 2025

Ketua GOW Inhil Hj. Katerina Susanti Sambangi Warga Binaan Perempuan Lapas Kelas II A Tembilahan


Sabtu, 15 Nopember 2025

Kamtibmas Aman, Polsek Ukui Lakukan Patroli dan Sosialisasi ke Warga


Sabtu, 15 Nopember 2025

Upaya Preventif, Lapas Bengkalis Intensifkan Razia Kamar Hunian


Sabtu, 15 Nopember 2025

Ketua GOW Inhil Hj. Katerina Susanti Sambangi Warga Binaan Perempuan Lapas Kelas II A Tembilahan


Sabtu, 15 Nopember 2025

DPRD Siak Ingatkan Disdagperin, Kutipan Retribusi Pasar Jangan Diubah Jadi Uang Palak


Sabtu, 15 Nopember 2025

Kopi Arabika PTPN Menyapa Dunia, Replanting Dorong Keberlanjutan dan Daya Saing