Logo RTC
Logo AMSI
Logo HUT RTC Ke 22
 
 
 
Bupati Kuansing Intruksikan Pihak Terkait Sukseskan Pelaksanaan PIN Polio Serentak

Riauterkini - TELUKKUANTAN - Bupati Kuansing, Dr. H. Suhardiman Amby, MM menginstruksikan seluruh pihak terkait serta Camat untuk turun langsung kelapangan, memantau pelaksanaan PIN Polio di seluruh Kecamatan.

Pelaksanaan PIN Polio bersempena dengan Hari Anak Nasional Ke- 40, 23 Juli 2024 dengan tema "Anak Terlindungi, Indonesia Maju" dilakukan secara serentak di seluruh Indonesia.

Selain dilaksanakan secara serentak Bupati juga menginstruksikan Tenaga Kesehatan (Nakes) untuk melakukan tindakan seperti Home Care dalam penyelenggaraan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio.

"Untuk mensukseskan pelaksanaan PIN Polio, semua pihak terkait agar dapat memberikan pemahaman akan pentingnya Imunisasi Polio. Terkhusus untuk para Nakes, diwajibkan melakukan Home Care dan Home Visit / kunjungan pelayanan kesehatan dan bimbingan langsung ke rumah," pintanya.

Baik itu Kepala Desa, Ibu PKK (Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga), dan Posyandu. "Merekalah yang mengerti dan tau bagaimana kondisi bayi dan balita di lapangan," ungkap Bupati.

Maka dari itu, Bupati juga meminta kepada Dinas Sosial, Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (Dinsos-PMD) dan Kades untuk memperhatikan kesejahteraan para tenaga penggerak PKK di Desa.

Diakhir, Bupati juga menghimbau kepada masyarakat, "Mari sukseskan kegiatan PIN Polio, lindungi anak-anak. Polio tidak dapat diobati, namun bisa dicegah," ajaknya.

Dikesempatan yang sama, Ketua TP PKK Kuansing, Hj. Yulia Suhardiman Amby mengucapkan terimakasih kepada para Kader yang terus ikut berkontribusi di kegiatan PKK.

“Tugas utama kita saat ini adalah bagaimana mencegah Polio terhadap anak usia 0-7 tahun, mulai dari tanggal 23 - 29 Juli 2024 untuk tahap pertama dan tahap kedua pada tanggal 6 - 12 Agustus 2024, dengan pemberian tetes manis Polio. Kita akan terus bertungkus lumus dalam penanganan Polio di Kuansing," ucap Hj. Yulia Herma Suhardiman.

Hadir bersama Bupati Waka II DPRD Kuansing Juprizal, SE. M. Si, Kemenag Kuansing, Camat Gunung Toar Erdison, S. Pd, BPD, Kades Se- Kecamatan Gunung Toar, serta ratusan Kader Se- Kecamatan Gunung Toar.*** (Jok)

 
BERITA SEBELUMNYA :
Advertorial
Jumat, 21 Nopember 2025

Komisi I DPRD Riau Bahas Finalisasi Renja Kesbangpol 2026, Soroti Pelaporan Kegiatan dan Isu Strategis Daerah

Komisi I DPRD Riau Bahas Finalisasi Renja Kesbangpol 2026, Soroti Pelaporan Kegiatan dan Isu Strategis Daerah

Galeri
Minggu, 16 Nopember 2025

Bapemperda DPRD Riau Matangkan Data RTRW Sebelum Konsultasi ke KLHK

Bapemperda DPRD Riau Matangkan Data RTRW Sebelum Konsultasi ke KLHK. Berikut galeri fotonya.

Advertorial
Jumat, 21 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Dorong Penguatan Program Inovatif dalam Finalisasi Renja Dinas Kelautan dan Perikanan 2026

Komisi II DPRD Riau Dorong Penguatan Program Inovatif dalam Finalisasi Renja Dinas Kelautan dan Perikanan 2026.

Advertorial
Kamis, 20 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Tegaskan Efektivitas Program dan Pemerataan Kegiatan dalam Finalisasi Renja Dinas Pariwisata 2026

Komisi II DPRD Riau Tegaskan Efektivitas Program dan Pemerataan Kegiatan dalam Finalisasi Renja Dinas Pariwisata 2026

Galeri
Jumat, 24 Oktober 2025

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan

Wisuda Sarjana dan D3 ke-29, Lulusan Umri Harus Jadi Cahaya Penerang dari Kebodohan.

Advertorial
Rabu, 19 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Dorong Efisiensi Anggaran dan Prioritas Program dalam Finalisasi Renja Disperindagkop dan UKM 2026

Komisi II DPRD Riau Dorong Efisiensi Anggaran dan Prioritas Program dalam Finalisasi Renja Disperindagkop dan UKM 2026.

Berita Lainnya

Kamis, 20 Nopember 2025

Buaya Raksasa di Inhil Sempat Hebohkan Warga Sudah Mati


Kamis, 20 Nopember 2025

Tingkatkan Kemampuan Pemolisian Ekologis, Polda Bersama Pemkab Berikan Orientasi dan Pelatihan pada Dubalang Kuantan


Kamis, 20 Nopember 2025

Sempat Dirawat 19 Hari di DPKP Inhil, Buaya Raksasa Si Undan Akhirnya Mati


Kamis, 20 Nopember 2025

Perlindungan Ketersediaan Pangan Daerah, DTPHP Inhil Pasang Papan Peringatan Alih Fungsi Lahan di Desa Sialang Panjang


Kamis, 20 Nopember 2025

Yayasan Kemala Bhayangkari Rohil Peringati HUT PGRI ke-80 dengan Meriah


Kamis, 20 Nopember 2025

Tempuh Jarak 1.548 KM, 12 Bikers HOBIKU Ikut Meriahkan HBD Nasional di Garut


Kamis, 20 Nopember 2025

Konferda PDIP Riau Digelar Lusa, Zukri Masih Terlalu Kuat?


Kamis, 20 Nopember 2025

Kasus Penganiayaan Balita Berujung Maut di Kuansing Masuk Sidang Pembuktian


Kamis, 20 Nopember 2025

Polsek Tanah Putih Gelar Patroli Rutin Cegah C3 di Area Perbankan dan Objek Vital


Kamis, 20 Nopember 2025

RAPP Dorong Peningkatan Layanan Kesehatan Anak di Kabupaten Siak Melalui Pelatihan Tenaga Kesehatan


Kamis, 20 Nopember 2025

Terjerat Penggelapan, Mantan Wakil Ketua DPRD Riau Asri Auzar Diadili


Kamis, 20 Nopember 2025

Komisi II DPRD Riau Tegaskan Efektivitas Program dan Pemerataan Kegiatan dalam Finalisasi Renja Dinas Pariwisata 2026


Kamis, 20 Nopember 2025

Dukung Green Policing, Bersama Polres Inhu PT TPP Gelar Penanaman Pohon


Kamis, 20 Nopember 2025

Polres Pelalawan Gelar Ramp Check dalam Rangka Operasi Zebra Lancang Kuning 2025


Kamis, 20 Nopember 2025

Rudapaksa Gadis Belia di Kuansing, Tiga Adik Kakak Diamankan Polisi


Kamis, 20 Nopember 2025

Bupati Kampar Klarifikasi Isu Pembatalan Program Sekolah Rakyat


Kamis, 20 Nopember 2025

ASN Pemkab Kuansing Penggorok Leher Istri Divonis 15 Tahun Penjara


Kamis, 20 Nopember 2025

Tunda Bayar Mulai Dicicil, Pemko Pekanbaru Targetkan Tahun Ini Bebas Hutang


Kamis, 20 Nopember 2025

Kemenko Polkam Gelar Rakor Penguatan Literasi Digital BEJO’S di Pekanbaru


Kamis, 20 Nopember 2025

Agen of Change JKN, Hengky Siswa Asal Papua Dinobatkan Sebagai Duta Muda BPJS Kesehatan Nasional 2025